Visi & Misi

Visi

Visi SMK Negeri 1 Tapen adalah terwujudnya lulusan yang BAIK (Berkarakter – Aktif – Inovatif – Kreatif)

Misi

  • Meningkatkan keimanan dan ketakwaan secara emosional dan spiritual untuk membentuk pribadi yang agamis dan berakhlak mulia.
  • Meningkatkan keterampilan untuk membentuk pribadi yang kompeten melalui kegiatan pengembangan diri
  • Membudayakan sikap aktif, inovatif, dan kompetitif untuk meningkatkan capaian prestasi akademik dan nonakademik.
  • Melaksanakan pembelajaran inovatif yang berorientasi lifeskill dengan memberdayakan Multiple – Intelligent dan mampu bersaing secara global.
  • Meningkatkan serapan lulusan yang kompeten, siap bekerja, berwirausaha, dan melanjutkan pendidikan.

Tujuan Sekolah


Tujuan SMK Negeri 1 Tapen, adalah sebagai berikut:
1. Terwujudnya pribadi yang kompeten dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. Terwujudnya karakter positif pada warga sekolah
3. Terbentuknya sikap aktif, inovatif dan kreatif.
4. Terbentuknya lulusan yang siap kerja, enterpreneur, dan melanjutkan ke Perguruan Tinggi.
5. Tersedianya sarana dan prasarana yang memadai.
6. Tersedianya sumber daya pendidik dan tenaga kependidikan yang profesional.