Gandeng Dispendukcapil, SMK 1 Tapen Kembali Manjakan Siswanya
Bondowoso, 29 April 2024 – Siswa SMK Negeri 1 Tapen kembali dimanjakan oleh sekolah. Proses perekaman data yang biasanya dilakukan di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil), pada hari cukup dilaksanakan di sekolah. Dispendukcapil Kabupaten Bondowoso menggelar perekaman Data Kartu [selengkapnya]